Perut kembung diawal kehamilan

Assalammualaikum Bun, apakah bunda pada awal kehamilan merasakan yg namanya perut kembung begah padahal porsi makan bunda normal saja? gimana ya bun cara mengatasi perut kembung, soalnya saya jadi merasa ga enak melakukan aktifitas krn merasa kembung. mohon tipsnya bun, nuhun

6 Tanggapan
undefined profile icon
Tulis tanggapan

Makan buah , makan sedikit tapi sering dan jangan lupa balur minyak kayu putih