panggilan untuk nenek

Anak sy sewaktu masih dalam kandungan sudah saya panggilkan ke saya mama. Sewaktu anak saya lahir neneknya juga pengen dipanggil mama. Akhirnya panggilan ibu dan nenek sama-sama "MAMA". Adakah efeknya nanti dikemudian hari? Bagaimana oendapat bunda??

85 Tanggapan
undefined profile icon
Tulis tanggapan

itu nanti bingungnya kalau sekolah bun... ky keponakan ku... dia bilang dia gak punya nenek krn panggil neneknya ibu... trs selalu miss understand kalau gurunya ngomong bapak ibu... di selalu me reffer ke kakek neneknya krn manggil bapak ibu ke kakek neneknya... jd lbh baik dibiasakan memanggil sesuai yg seharusnya...

Baca lagi