Vagina kencang
Wajar gk sih bun usia kandungan 5 bulan. Tp klo habis hubungan suami istri ngrasa pinggang dan vagina kencang trus pegel gt, apalagi buat berdiri. Gk lama sih plg jg 2 jam abis itu sembuh. Mnt pendapatnya ya bunda..
jika wanita hamil merasa vaginanya terlalu rapat saat berhubungan seks, mungkin karena bunda merasa ragu secara emosional atau mental tentang tindakan tersebut, atau bunda secara fisik tidak cukup nyaman agar vaginanya rileks. vagina bunda seperti akordeon, dan ketika bergairah dan persalinan bisa cukup mengendur, tapi saat timbul kegelisahan atau ketidaktertarikan dapat tetap tertutup rapat. Normal saja bund apabila wanita hamil ragu-ragu untuk berhubungan seks. bunda mungkin khawatir dengan rasa sakit atau ketidaknyamanan, dengan penampilan tubuh bunda sendiri, atau bahkan keamanan bayinya bunda Semua hal ini bisa memberi kontribusi pada rasa rapat pada vagina. semoga bermanfaat jawabannya😊
Baca lagi
Menantikan saat menjadi ibu