Para suami, apakah memberikan push present pada Bunda?
(Push present: Hadiah yang diberikan sebagai reward atau penghargaan kepada istri yang telah memberikan keturunan)
katanya nanti dikasih kalo udh melahirkan π tp aku ga terlalu berharap karna selama hamil ini suami menjadi luar biasa siaga aja aku udh cukup senang