Detail tentang menerima donor Asi

Moms, sepertinya Asi saya untuk bayi kurang mencukupi, nah sya tuh kepikiran pengen cari donor Asi, kira2 kalau golongan darah pendonor asi berbeda dengan golongan darah saya apakah masih aman? Dan misalkan bayi nya itu apakah mesti lahir di bulan yang sama atau beda beberapa bulan masih aman ? ( misal pendonor Asi lahir bayinya bulan maret, baby ku bulan juni ? Mohon pencerahannya ya moms ??

15 Tanggapan
undefined profile icon
Tulis tanggapan

ASI memang bagus bun... tp klo cari pendonor ASI bunda harus teliti... mengecek kesehatan pemberi ASI , dimulai dari hasil lab (hepatitis, hiv, dan penyakit menular lainnya) , apakah si pendonor punya alergi. Saranku klo mau tetap ASI bunda harus usaha lebih kencang lagi . Pergi ke konselor laktasi , pumping 2 jam sekali . Minum vitamin dan makan makanan yg membuat ASI banyak . Kacang almond, daun bangun-bangun, dll

Baca lagi