keputihan

hai bund, mau nanya usia kandungan ku saat ini adalah 9 w, bbrp hari ini aku sering keputihan, keluar cairan putih di cd, dan pas buang air kecil juga aku lihat ada putih2 di air kencingnya, itu kenapa ya bund? mohon informasinya, makasih ?

2 Tanggapan
undefined profile icon
Tulis tanggapan

Promo terbesar expert care sudah dimulai, diskon hingga Rp.100.000 sedang berlangsung di shopee, ada juga voucher diskon 100% alias gratis bagi bunda yang beruntung. Buruan cek di https://shope.ee/9UfEMMqqTg (id-80848)

VIP Member

saya juga bun... tapi kata dokter normal gpp... biar gak gatel sama gak berbau sering" ganti CD nya...