Hamil dengan resiko tinggi
Bunda adakah disini yang memiliki riwayat kehamilan sebelumnya atau sekarang hamil dalam keadaan resiko tinggi seperti obesitas, hipertensi, diabetes bahkan preeklampsi ? Boleh share pengalaman dan tips life style
1 Tanggapan
Latest
Recommended

Tulis tanggapan
saya punya hipertensi dari sebelum hamil. saat ini hamil kembar usia 29w6d. dkasih obat anti hipertensi dan pengencer darah. alhamdulillah tensi terkontrol.
Pertanyaan Terkait
Pertanyaan populer