Promil dengan Folavit, Nature E, dan Prenagen Esensis

Bunda adakah disini yang berhasil promil dengan Folavit/asam folat lainnya, Nature E, dan Prenagen Esensis? #ingintahu #pleasehelp #perencanaankehamilan

1 Tanggapan
undefined profile icon
Tulis tanggapan

Aku kemarin konsumsi itu, folavit pagi hari selang 2 jam baru minum natur e, malam aku minum susu prenagen esenses. 4 bulan sebelum menikah. Alhamdulillah cuma kosong 1 bulan doang habis itu positif hamil

1y ago

Alhamdulillah,, selamat ya bun. Sama, saya n suami juga konsumsi itu pas promil kemarin. Selang 2 bulan langsung isi. Bunda setelah tau hamil, untuk Vit. E nya tetap dilanjut apa gimana bun?