mau melahirkan
bunda tanya.... saat ini aku sedang kontraksi hilang timbul. kalau pas kontraksi sakit banget... durasi 1menitan. dan jaraknya agak rapet2. tp belum keluar bercak darah di kemaluan. apa itu tanda mau melahirkan ya?
1 Tanggapan
Latest
Recommended
Tulis tanggapan
VIP Member
iya bun, coba periksa ke bidan terdekat. sya dulu cuma ada setitik darah, pas ke bidan rupanya udah bukaan 6
Pertanyaan Terkait