Perut Baby
Bunda.... mau tanya dong... anakku sekarang berumur 1 bulan 6 hari. Jarang sih, tapi tiap kali setelah minum susu banyak bisa muntahin lewat hidung dan mulut??,(kalau dihitung sudah 6 kali dari lahir sampai sekarang). normal nggak sih??, ada yang pernah ngalamin hal itu?
Jadi yang pertama beri tanggapan