Keperluan Baby NewBorn
Bun, adakah disini yang bersedia membantu saya? Saya sedang mengandung anak pertama, saya tadinya bekerja, cuma karena covid ini saya di rumahkan dan tidak berpenghasilan. Suami saya Alhamdulillah masih bekerja, namun penghasilan nya hanya cukup untuk kebutuhan kami sehari-hari, bahkan banyak kurangnya. Persalinan sudah semakin dekat, sedangkan kami blm ada persiapan untuk keperluan Baby. Kl bunda2 berkenan membantu dan ada baju2 layak pakai buat baby girl, bolehkah saya memintanya? Terimakasih #firstbaby #mommybuntu