air ketuban atau bukan
Assalamualaikum bunda2. Tadi saya buang air kecil, setelah selesai membersihkan miss v tiba2 saya merasakan tekanan dibawah perut dan keluar lagi seperti air pipis, keadaan saya masih jongkok, kira2 itu yang keluar kedua kalinya urin atau air ketuban? UK 37W1D. Mohon dijawab bunda saya hamil pertama, mau ke bidan hujan deras