Cara bicara suami yang menyakitkan.

Asalamualaikum bunda mohon sarannya, saya wanita pekerja, dengan 2 anak, kdang sampai rumah ingin sekali istrhat, ttpi terkadang suami jika di rumah omongannya menyakitkan, misal "mandi sana lho, bau badan" kalau nggak "sikat gigi sana lho, jorok" Ya Allah terkadang saya merasa hina sekali di hadapan suami, dan sok sempurna sekali suamiku, pdhal kalau dia hbis merokok dan keluar rumah bau badan setiap orang itu ada, ttpi saya tdk pernah menyinggung itu ke suami, takut menyakiti. Bagaimana ya bun solusinya, benci kesel dll, walau hanya omongan sepele, tp menurut saya sangat menyakitkan, apa tdk bisa di bilangin baik-baik cara bicara nya dengan kata-kata yang lebih halus kepada saya. #seriusnanya #bantusharing #pleasehelp

2 Tanggapan
 profile icon
Tulis tanggapan
VIP Member

walaikumsalam, selain berkomentar pedas apakah pakSu ada sumbangsih sama2 mau bantu ngurus anak dan rumah Bun? kalau ada mungkin maksudnya pengennya pas pulang bunda langsung bersih2 diri dulu baru multitasking ngurus rumah dan anak dgn bantuannya. Kalau ga ada, nah ini yg perlu diajak ngobrol baik2. iyain pulang2 bersih2 asal beliau yg ngehandle anak2 dan kerjaan rumah (kan nanggung ya...udah mandi, wangi malah harus benah2 lagi)

Baca lagi
VIP Member

waalaikumsalam bun, kenapa suami nya berbicara kasar begitu, apa emang sudah karakternya begitu bun? ajak bicara suaminya bun , tanya kenapa seperti itu bicaranya apa tidak bisa lebih halus kan baru pulang kerja juga terus capek gtu bun.