Privacy PolicyCommunity GuidelinesSitemap HTML
Download our free app
Menantikan saat menjadi ibu
Mau tanya dong bunda (new mom)
Bunda2, aku mau tanya dong ... usia kehamilanku 34w , kemarin tanggal 2 aku usg ke bidan dan bidan bilang bayiku kurang timbangan nya, timbangan sekarang 1,2kg .... saran dong bunda, makanan/minuman yang bisa tambah berat badan janin 😢#firstmom #pleasehelp