Perihal ASI

Bun mau tanya soal asi, jadi saya sedang hamil umur 17 Minggu terus tadi saya sedang membersihkan payudara saya ketika saya pencet itu keluar cairan bening tapi ada putih tipis gitu cenderung sedikit kuning juga lalu ketika disentuh terasa seperti lengket namun tidak berbau, apakah itu berbahaya apa tidak? Apakah itu asi saya? Saya baca asi bisa keluar waktu masih hamil walaupun tidak semua, ada yang asinya keluar setelah melahirkan juga Ini kehamilan pertama saya jadi mohon dijawab ya dan maaf jika ada Kata yang salah, Terimakasih #seriusnanya #bantusharing #firstmom #ingintahu

 profile icon
Tulis tanggapan
Jadi yang pertama beri tanggapan