Harapan Setelah Pandemi

Melihat judul di atas, saya sendiri banyak sekali harapan dan cita2 terkait setelah pandemi. Terlebih anak kami lahir di situasi pandemi membuat kami sebagai orang tua ingin sekali membawa nya ke suatu tempat agar dapat melihat dunia yang begitu luas. Tujuan pertama kami, taman kota. Yaaa taman kota salah satu tempat yang asri walaupun berada di tengah perkotaan. Apalagi saat zaman nya saya dan suami belum menikah, taman kita adalah tempat kami sering nongkrong dan sekedar makan cemilan di sore hari. Dan taman kota juga tempat yang kami kunjungi setelah menikah jadi besar harapan kami dapat mengunjungi nya dengan anak kami ❀. Bisa di bilang tempat yang jadi saksi perjalanan saya dan suami πŸ˜‚. Oh iya taman kota yang kami maksud itu Masjid Agung Bandung. Tempat ibadah umat muslim terbesar di Bandung dan terletak di tengah hiruk pikuk kota, bersebelahan dengan wisata belanja dan rumah dinas gubernur. Di tambah halaman masjid nya di gelar rumput sintetis dan nyaman, jadi bisa mengajak anak bermain, belajar agama dan juga wisata belanja apalagi bisa naik ke menara masjid nya buat lihat pemandangan kota. Wah tempat yang bisa di bilang segala ada ya kan 😁. Keinginan sederhana ini semoga cepat terkabul dan aktifitas bisa kembali normal kesedia kala . Aamiin. Kalau bunda bunda, harapan setelah pandemi nya apa nih? Yuk sharing disini ❀ #SetelahPandemiBerakhirTAP #SetelahPandemiBerakhir #MasjidAgungBandung

Harapan Setelah Pandemi
15 Tanggapan
 profile icon
Tulis tanggapan
VIP Member

terbang~