Kita butuh jawaban Bunda!
Bun, coba ceritain pengalaman melahirkan Bunda. Bunda pro-lahiran normal atau pro-lahiran sesar?
688 Tanggapan
Latest
Recommended

Tulis tanggapan
Saya pribadi pro normal, namun jika ada kondisi medis yg mengharuskan SC demi kebaikan ibu dan bayi sy setuju, lebih prefer ke gentle birth Alhamdulillah tgl 25 Agustus kemarin qodarullah bisa lahiran normal dengan riwayat operasi kista di kehamilan 25week (operasi 22 april 2019 ) Dengan memberdayakan diri, cari informasi, sugesti pikiran positif, dan pasrah Percaya sama dedek bayi, terserah mau lahiran normal atau sc, diajak ngobrol, alhamdulillah keadaan saat due date diberikan kelancaran maghrib pembukaan 1 jam 20.100 wib putri pertama lahir π₯°
Baca lagi
Elshanum
6y ago
Pertanyaan Terkait
Pertanyaan populer



